Sabtu siang itu kami bersiap melewati jalan menuju desa Lengkese, desa terdekat menuju Danau Tanralili. Danau ini sering disebut Ranukumbolo-nya gunung Bawakaraeng.  Untuk menuju Danau ini kita harus treking sekitar 3 jam melewati lembah dan bukit. Bener-bener pengalaman bangettt naik-turun bukit buat saya hehehe.  Sesampainya di pos pertama,...
Continue Reading